Berikut adalah daftar nama dedikasi yang terdaftar. Semoga kondisi baik berdatangan dan segala kondisi buruk diredakan bagi dunia, Indonesia, dan diri sendiri. Lokāḥ Samastāḥ Sukhino Bhavantu, Kadam Choeling Indonesia Didukung oleh Saṅgata Āyu Sandhi (SAyS) The post Turut bermudita atas rampungnya rangkaian aktivitas bajik Tolak Bala KCI 2024! appeared first on Kadam Choeling Indonesia. …
Category: kadam choeling indonesia
LAPORAN TRIWULAN OKT s.d. DES 2023
KEMBALI MENOLEH KE TAHUN 2023 DENGAN PENUH MUDITA Kita baru saja singgah di tahun 2024, mari menoleh sekilas benih-benih kebajikan yang telah kita tabur selama tahun 2023. Spesial, rekapan benih-benih kebajikan 2023 ini disusun untuk kamu yang telah memperjuangkan kebajikan di bulan Oktober-Desember 2023 lalu. Lihat kembali apa saja yang telah kamu lalui selama 3…
LAPORAN TRIWULAN JULI s.d. SEPTEMBER 2023
Masih Ada Kesempatan Mengembangkan Batin di 2023 Ini, Yuk Tetap Semangat! Biar kamu makin semangat mengembangkan batin, lihat dulu yuk kebajikan yang sudah kita lakukan pada bulan Juli-September ini. Turut bermudita, kita sudah berjalan sejauh ini. Jangan menyerah ya, terus kobarkan semangat pencerahanmu demi semua makhluk! Cek sekarang juga ya Semoga batin kita dan semua…
LAPORAN TRIWULAN APRIL – JUNI 2023
MENUJU PERJALANAN TENGAH TAHUN 2023, APA SAJA YANG SUDAH KITA LAKUKAN? Spesial dipersiapkan untuk kamu yang telah bersemangat dalam upaya kebajikan di bulan April-Juni 2023. Lihat kembali destinasi yang telah kamu lalui selama 3 bulan terakhir ini dan bangkitkan mudita! Yuk, cek laporannya segera Semoga kita bisa melanjutkan perjalanan di tahun 2023 ini dengan semangat…
Libur Lebaran ala Buddhis Komunitas KCI: Melatih Batin Melalui Retret Lamrim bersama Guru Dagpo Rinpoche
Sama seperti tahun-tahun sebelumnya, keluarga besar KCI juga turut mengikuti retret (penyunyian) bersama pada libur Lebaran di tahun 2023 ini. Berbeda dengan retret libur Lebaran yang biasanya dibimbing oleh Tim Fasilitator KCI, kali ini retret dibimbing oleh Guru Dagpo Rinpoche sendiri dan bertajuk “Retret Lamrim bersama Guru Dagpo Rinpoche”. Siapa saja yang mengikuti Retret Lamrim…
Pengajaran Dharma “Bertumpu pada Guru Spiritual” oleh Geshe Lobsang Palbar-lag
“Memahami bahwa hal-hal baik apapun yang engkau alami baik pada kehidupan ini maupun berikutnya bergantung pada secara bersamaan matangnya sebab-sebab unggul hal-hal baik tersebut. Sebab utamanya adalah bertumpu dengan benar pada guru-guru unggul yang mengajarkan jalan spiritual. Dengan sungguh-sungguh dalam perbuatan maupun tindakan. Takkan pernah mencampakkan mereka walau nyawa taruhannya. Serta menyenangkan mereka dengan mempersembahkan…
LANJUTKAN PERJALANAN DI TAHUN 2023 DENGAN TERUS BERSEMANGAT DALAM KEBAJIKAN
Informasi ini dipersembahkan khusus untuk kamu dan semua orang yang sudah bersemangat dalam kebajikan di bulan Januari-Maret 2023. Lihat kembali perjalanan dalam 3 bulan terakhir di usia ke-22 tahun ini dan bangkitkan mudita! Semoga di sisa waktu pada tahun 2023 ini, kita semakin semangat dalam mengembangkan batin dan mewujudkan kebahagiaan bagi semua makhluk. Lokāḥ Samastāḥ…
Para Srikandi KCI Mengembangkan Batin di Hari Kwan Im Sejit
Kwan Im Sejit, perayaan ulang tahun Kwan Im menurut tradisi Mahayana jatuh pada tanggal 10 Maret di tahun 2023 ini. Dalam rangka berupaya meraih welas asih sebesar Kwan Im serta menjalin ikatan kuat dengan-Nya, Ikatan Perempuan Kadam Choeling Indonesia (IPKCI) berinisiatif mempraktikkan Sadhana Kriya Tantra Avalokiteśvara bersama-sama di hari tersebut. Adapun waktu pelaksanaan Sadhana Avalokiteśvara…
Tabung Kebajikan di Hari Chotrul Duchen
Chotrul Duchen merupakan hari besar agama Buddha tradisi Tibet yang memperingati aktivitas agung Buddha melakukan mukjizat selama 15 hari berturut-turut guna menaklukkan enam guru tirthika. Berkat kepiawaian dan keagungan aktivitas Buddha tersebut, diyakini semua perbuatan bajik maupun tidak bajik pada hari tersebut akan berlipat ganda menjadi 100 juta kali. Di Tibet, Chotrul Duchen biasanya diperingati…
Tolak Bala KCI 2023 bersama Sangha KCI
Sangha monastik telah merampungkan rangkaian Puja Tolak Bala 2023 di Biara Indonesia Tuṣita Vivaraṇācaraṇa Vijayāśraya. Nama dedikasi yang telah dibacakan dapat dilihat di bawah ini. Rangkaian puja ini didedikasikan secara khusus untuk mengubah berbagai halangan di tahun 2023 menjadi jalan pencerahan, meningkatkan praktik Dharma kita semua, dan tentunya untuk Indonesia dan dunia yang lebih sehat,…